Kamis, 17 November 2011

Pengertian Eksposur

Eksposur adalah objek yang rentan terhadap resiko dan berdampak pada kinerja perusahaan apabila resiko yang diprediksikan benar-benar terjadi. Eksposur yang paling umum berkaitan dengan ukuran keuangan.
Contohnya : harga saham, laba, pertumbuhan penjualan dan sebagainya.


http://styledweller.blogspot.com/2010/12/memahami-konsep-dan-pengertian-eksposur.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar